Minggu, 06 Februari 2011

Rumah di lippo cikarang

Lippo cikarang - Sukses meluncurkan 84 unit
rumah-di-lippo-cikarang
rumah tahap pertama produk Ivory Garden,maka sebanyak 123 unit tahap kedua kembali diluncurkan menggenapi Rumah di Lippo Cikarang karena tahap pertama telah menuai sukses penjualannya.

Ivory Garden yang dibangun diatas areal seluas 6,2 ha ini semakin meramaikan jumlah kluster rumah di lippo cikarang menuju angka 10.000 unit sekarang.

Rumah bergaya moderen tropikal yang dihadirkan oleh Lippo Cikarang ini ditawarkan dengan harga berkisar Rp.356 juta dengan tiga ukuran yaitu 55/140, 65/160 dan 85/180 dengan tipe-tipe yang tetap ‘trend’ seperti Evette, Ilona, Irvin.

Endang Sutrisna General Manager Marketing & Business Development PT Lippo Cikarang Tbk dalam siaran persnya mengatakan bahwa permintaan akan hunian dari tahun ke tahun terus meningkat. Khusus untuk Ivory Garden yang ditawarkan dengan range harga antara 300 hingga 600 juta-an rupiah untuk kawasan Industri di Wilayah: Cikarang, Cibitung dan Cikampek dirasa pas, pasalnya untuk wilayah Cikarang dan Cibitung menurut stastik beroperasi lebih dari 2.600 pabrik, dapat dibayangkan betapa besarnya pasar yang ada. “Untuk membantu masyarakat yang ingin membeli rumah di lippo cikarang, dengan cara mencicil, Lippo Cikarang bekerjasama dengan Bank BNI memberikan fasilitas bunga KPR sebesar 5 persen fix satu tahun.”

Kelebihan Ivory Garden terlihat antara lain dari sisi desain: ‘ceiling’ yang tinggi, teras yang lebih luas, master bed room yang lebih lega, untuk tipe 55 dan 65 bahkan ada ruang untuk taman di dalam rumah, sementara tipe 85 difasilitasi dengan teras depan yang besar. Ivory Garden berada di lokasi yang strategis yaitu disatu lokasi dengan Elysium Garden dan Le Jardin, dua kluster rumah di lippo cikarang yang sudah lebih dahulu diluncurkan dengan progress pembangunan yang cukup signifikan. Komunitasnya sudah hidup karena Ivory Garden berada diantara pusat perdagangan: Ventura dan Easton Commercial Centre, pusat perkantoran Lippo Cikarang yang baru, dan dekat dengan sekolah: Dian Harapan, Trinitas dan Tunas Bangsa, juga dekat dengan Pusat Rekreasi dan Kebugaran: Olympic Sport Club.

Besarnya potensi pengembangan kawasan Lippo Cikarang kedepan di sektor residensial dan komersial yang menjadi pusat bisnis dilengkapi dengan keberadaan fasilitas rekreasi dan hiburan serta pusat gaya hidup moderen dapat ditemui di: Hotel Bintang Lima Sahid Lippo Cikarang, WaterBoom Lippo Cikarang, Mal Lippo Cikarang, Olympic Sport Centre, serta banyaknya cozy place untuk hang-out dan culinary. Keberadaan berbagai fasilitas terbaik yang tersedia, mengangkat image kawasan Lippo Cikarang yang semula dikenal dengan Industrial Area menjadi lifestyle township. Penerapan konsep hijau diseluruh kawasan rumah di lippo cikarang semakin pas dengan motto Lippo Cikarang ‘The best place to work, live and play”.

Lippo Cikarang adalah urban development yang memiliki basis ekonomi industri dan kawasan satu-satunya yang memiliki residensial, komersial dan industrial yang terintegrasi di Timur Jakarta, ada sekitar 550 an industri yang beroperasi dengan 250.000 orang yang melakukan aktivitas bisnis setiap hari kerja.
(sumber : lippo-cikarang)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar